Posts

Showing posts from September, 2010

just another phase of life story

Image
Complicated,, Kadang hidup ini berputar dan membuat kita terhenti pada suatu titik dimana kita tidak menginginkannya.. berasa jengah dan ingin segera mengakhiri semuanya.. tidak,, bukan mengakhiri.. lebih tepatnya, melewatinya untuk menuju titik lain dimana kita bisa berpeluang ngedapetin hal-hal indah yang mungkin kita impikan.. proses pencarian jati diri dan pencapaian mimpi2 yang tak pernah ada habisnya.. manusiawi kan.. bila manusia selalu menginginkan lebih dan lebih dalam kapasitas sebagai manusia tentunya,, bukan,, bukan berarti gila harta, materialis atau terlalu duniawi.. akan tetapi.. meraih segala hal yang mungkin diraih selama jantung masih berdetak.. meraih sebaik2nya dunia.. yeah.. tapi, bagi gw, tentunya tanpa mengurangi usaha demi mencapai kebaikan di akhirat pula.. karena, hidup ini bukan hanya untuk dunia yang serba fana.. Tapi gw selalu percaya akan keajaiban dan mimpi... hal itulah yang selalu bisa memotivasi, membuat hidup lebih berarti.. bahagia itu...